Monday, November 25, 2013

FIQIH (PASAL 4a) WUDHU (air)

air untuk berwudhu :
air hujan, air laut, air sungai, air sumur, mata air, es yang mencair, embun.

Air ada 2 :
① air mutlak : Suci & Mensucikan ☑ 
② air musta'mal : suci tetapi tidak mensucikan (air yg terkontaminasi bekas berwudhu aggota yg wajib? muka, tangan, dll meski hanya 1 tetes) ☒ 

wudhu boleh di air yg mengenang asal minimal 2 kolah (1 kolah sekitar 174,580 liter/ 10 kaleng minyak/ kolam lebar 60cm panjang 60cm tinggi 60cm) kalau kurang dari 2 kolah air harus mengalir/dialirkan (pake gayung)


0 komentar:

Post a Comment

 
Design by AsciK Drumming (Muhammad Saref Ascik)